Research and Innovation

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS), berkomitmen menjalankan Tri Dharma Perguruan Tinggi secara maksimal. Melalui karya inovasi dan penelitian para dosen dan mahasiswa, UKWMS hadir untuk berdampak positif bagi masyarakat. 
Melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM), beberapa pusat pendukung bernaung, diantaranya: Pusat Penelitian Obat Tradisional, Pusat Penelitian Pangan dan Gizi, Pusat Pengembangan Pendidikan Masyarakat, Pusat Inovasi, dan Pusat Kajian Kebijakan Pendidikan dan Pengembangan Profesi Kependidikan. 

LPPM UKWMS secara internal mengembangkan SIPENAMAS yakni Sistem Informasi Penelitian dan Abdimas, didukung oleh Pusat Data dan Informasi. Merupakan wadah dari semua pengelolaan kegiatan penelitian dan pengabdian pada masyarakat di lingkungan UKWMS.  

UKWMS Works Hard to Prepare Every Student For Their Professional Life