Kabar Kampus

Nunsius Apostolik (Duta Besar) Takhta Suci Vatikan untuk Indonesia, Mgr. Piero Pioppo (kanan) mengalungkan tanda kehormatan kepada Ignasius Jonan (tengah). (Sumber: Instagram @ignasius.jonan)

Ignasius Jonan Menerima Bintang Ordo Gregorius Agung

Ketua Umum Yayasan Widya Mandala Surabaya, Ignasius Jonan, yang dianugerahi Bintang Ordo Gregorius Agung (Order of St. Gregory the Great) dalam selebrasi The Tenth Anniversary of The Election of His Holiness Pope Francis pada 16 November 2023

73 Insinyur Baru Siap Bangun Negeri

(UKWMS – 14/11/2023) – Fakultas Teknik Program Studi Program Profesi Insinyur Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (PSPPI UKWMS), kembali melantik 73 insinyur baru periode II.

11-Mahasiswa-Duta-Peradaban-Indonesia-Perwakilan-UKWMS-Memperingati-Hari-Pahlawan-10-November-2023

Civitas UKWMS Merayakan Hari Pahlawan

UKWMS memeriahkan peringatan Hari Pahlawan 10 November 2023 dengan mengirimkan mahasiswa Duta Peradaban Indonesia mengikuti prosesi upacara di Monumen Tugu Pahlawan.