Asah Kemampuan Berpikir Kritis Jelang Pemilu 2024, Komindo UKWMS Adakan Sekolah Kebangsaan
(UKWMS – 20/11/2023) Komisariat Mafindo Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (KOMINDO UKWMS) menggelar kegiatan Sekolah Kebangsaan Tular Nalar 3.0 pada Kamis, (16/11). Kegiatan diadakan di Auditorium Benedictus Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) Kamus Dinoyo dengan tema “Gen Z Bisa Milih”. Adapun mahasiswa yang terlibat sebagai peserta dalam kegiatan tersebut berjumlah 128 orang mahasiswa Fakultas […]
The News Room 2022: Internet Press Vs Hoax, Jangan Sampai Kejebak!
(UKWMS – 21/12/2022) – Tepat pada Senin (21/11) lalu, Lembaga Pers Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (LPM Fikom) Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS), kembali mengadakan The News Room (TNR). TNR merupakan acara tahunan LPM Fikom yang mengundang sejumlah jurnalis berkompeten di bidangnya. Tahun ini, untuk pertama kalinya setelah dua tahun dilaksanakan secara daring, TNR kembali […]
Gayung Bersambut demi Melawan Hoax
[vc_row][vc_column][vc_empty_space][vc_column_text] Beberapa waktu belakangan ini, banyak beredar informasi-informasi di media sosial yang sifatnya meresahkan, bahkan bisa berujung menimbulkan kepanikan yang berpotensi memecah belah masyarakat. Informasi-informasi yang menyaru ‘benar’ tapi sebenarnya tidak bisa dipertanggungjawabkan inilah yang umum disebut sebagai hoax. Data yang dipaparkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika menyebut ada hampir sebanyak 800 ribu situs di […]