Sabun Bening si Labu Kuning
(UKWMS-18/4/2017)Penggunaan sabun bagi masyarakat menjadi hal penting menyangkut kebersihan. Tak hanya itu, bahan-bahan yang digunakan untuk membuat sabun seringkali terbuat dari ekstrak wewangian buah ataupun bunga yang tidak banyak dijumpai di Indonesia. “Demi mengangkat kekayaan buah lokal yang mudah dijumpai, Ellisa Widjanarko menciptakan inovasi sabun transparan yang dapat diaplikasikan untuk membersihkan tubuh hingga wajah,” demikian […]
Generasi Millenium Berwirausaha Bag. 2
Belajar Bisnis dari Ojek “Kalo kamu pingin berbisnis jangan dimulai dari hal-hal biasa. Kamu harus menembus pikiran orang-orang biasa. Sebaik-baiknya ide, itulah yang direalisasikan. Contohnya, ide GO-JEK tercetus saat ngojek dan melihat permasalahan di Indonesia, salah satunya adalah macet,” demikian petuah dari Bayu Wibowo-Regional Manager GO-JEK. Sejak dipublikasi pada tahun 2015 hingga saat ini, GO-JEK […]
PERMATA Yang Pertama
(UKWMS-18/8/2016) Kegembiraan tiada henti bagi Hansel Effendy, Anak kedua dari tiga bersaudara. Dia terpilih untuk mengikuti program Pertukaran Mahasiswa Tanah Air Nusantara (PERMATA) yang akan berjalan mulai tanggal 22 Agustus 2016. Program ini sendiri bertujuan membangun dan memperkuat nasionalisme mahasiswa, meningkatkan komunikasi lintas perguruan dan budaya terutama untuk mahasiswa, dan mereka berkesempatan belajar di bidang ilmu […]
Bantu Pasien Lawan Depresi
(UKWMS-13/7/2016) Mendengar vonis penyakit yang mengancam jiwa tentunya sangat mengagetkan, menyesakkan dada, dan akhirnya dapat membuat kita menjadi depresi. Depresi pada pasien tentu akan membuatnya kehilangan semangat hidup, dan kondisi psikologisnya menjadi tidak seimbang (misalnya marah-marah). Oleh karena itu, kini dikembangkan terapi paliatif (Palliative Care) yaitu suatu perawatan indisipliner baik medis ataupun perawatan yang bertujuan […]
Sarasehan Universitas
(UKWMS-28/03/2016) Bertempat di Auditorium Benediktus lantai 4, Kampus Dinoyo Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS), sebuah pemandangan yang unik terlihat, di mana semua pimpinan kantor di UKWMS hadir dan duduk bersama sejajar dengan para mahasiswa. “Tentu saja, universitas ini memerlukan kritik yang membangun dari pikiran-pikiran kritis mahasiswa yang merupakan generasi penerus bangsa, maka dari itu, […]