Perempuan Butuh Tidur Berkualitas

Ilustrasi-artikel-Perempuan-butuh-tidur-berkualitas_pexels-kha-ruxury

(UKWMS – 19/04/2024) Suatu penelitian yang dilakukan oleh National Library of Medicine mengungkap fakta mengejutkan tentang kebutuhan tidur perempuan. Rupanya perempuan 40% lebih rentan mengalami insomnia dibandingkan laki-laki. Akibatnya, perempuan juga dua kali lipat lebih mungkin didiagnosa mengalami gangguan kecemasan dan depresi daripada lelaki. Oleh sebab itu, munculah pemikiran bahwa perempuan butuh tidur berkualitas. Beberapa […]

Hari Hemofilia Sedunia

Ilustrasi-untuk-artikel-Sadari-Kondisi-dan-Penyakit-Pendarahan_-sumber_pexels-karolina-grabowska

(UKWMS – 17/04/2024) Hari Hemofilia Sedunia adalah peringatan internasional yang diperingati setiap tanggal 17 April. Peringatan ini diprakarsai oleh Federasi Hemofilia Sedunia (WFH) pada tahun 1989. Hari Hemofilia Sedunia bertepatan dengan tanggal lahir pendiri WFH, Frank Schnabel. Tujuan dari hari ini adalah untuk mempromosikan kesadaran akan kondisi dan penyakit pendarahan lainnya. Selain itu, juga dalam […]

Hari Kesadaran Epilepsi Sedunia

Ilustrasi-Hari-Kesadaran-Epilepsi-Sedunia_creator-SewcreamStudio_credit-Getty-images.jpg

(UKWMS – 26/03/2024) Hari Kesadaran Epilepsi Sedunia atau Epilepsy Awareness Purple Day adalah peringatan internasional yang diperingati setiap tahun pada tanggal 26 Maret. Hari ini berfokus pada peningkatan kesadaran masyarakat tentang epilepsi. Epilepsi adalah penyakit neurologis yang menyerang sekitar 50 juta orang di seluruh dunia. Peringatan ini juga bertujuan untuk menghilangkan ketakutan dan stigma yang […]

Ajak Kampus Menjadi Tangguh Bencana

Terjadinya bencana di kehidupan sehari-hari memang tidak dapat di prediksi. Mulai dari bencana alam hingga teror bom pernah terjadi di Surabaya. Penanganan yang cepat tetap saja tidak menjamin bencana seperti itu tidak akan terjadi lagi. Sehingga adanya bekal pengetahuan mengenai penanggulangan atau penanganan bencana yang benar, sangat diperlukan untuk dapat meminimalisir kerusakan. Mengedukasi dosen dan […]

Gelar Karya LPPM 2018: Getok Tular Ilmu

[vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text] (UKWMS-6/9/2018) 2018 adalah tahun khusus untuk Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS), karena tahun ini adalah 25 tahun berdirinya LPPM. Kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang diselenggarakan oleh staf di lingkungan UKWMS sendiri telah berlangsung lama dan temuan-temuan yang dicapai secara bertahap dipetakan. “Hal ini dilakukan […]

Calon Perawat Thailand Terpikat Tempe Indonesia

(UKWMS-17/05/2018) – Sejumlah lima orang delegasi yang terdiri atas empat mahasiswa yakni Arnusara Sooksawat, Benyapa Yathongchai, Rungdara Pratumchai, Thinatcha Chawalnon dan Narinporn Waropastrakul selaku dosen pendamping dari Saint Louis College (SLC), Bangkok, Thailand berkesempatan untuk berkunjung ke Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) selama 20 hari. Kedatangan mereka bertujuan untuk menunaikan kerjasama antara Fakultas Keperawatan […]

Bantu Pasien Lawan Depresi

(UKWMS-13/7/2016) Mendengar vonis penyakit yang mengancam jiwa tentunya sangat mengagetkan, menyesakkan dada, dan akhirnya dapat membuat kita menjadi depresi. Depresi pada pasien tentu akan membuatnya kehilangan semangat  hidup, dan kondisi psikologisnya menjadi tidak seimbang (misalnya marah-marah). Oleh karena itu, kini dikembangkan terapi paliatif (Palliative Care) yaitu suatu perawatan indisipliner baik medis ataupun perawatan yang bertujuan […]