Kreatif Pasarkan Emas ke Mancanegara

Berkembangnya industri kreatif di Indonesia rupanya terus menunjukkan peningkatan. Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), tahun 2018 mencatat bahwa di tahun 2017 saja sektor industri kreatif menyediakan lapangan pekerjaan bagi 17,43 juta orang. Faktor lain yang juga turut merasakan dampaknya adalah ekspor. Ekspor produk kreatif Indonesia tercatat terus meningkat pesat, dimana produk perhiasan dan desain interior merupakan […]

Topping Off Pembangunan Gedung Auditorium – Serba Guna Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

[vc_row][vc_column][vc_column_text](UKWMS-25/03/2019) Tidak terasa proses pembangunan Gedung Auditorium sudah berjalan selama satu tahun, dan tepat pada hari ini Senin, 25 Maret 2019 Pembangunan Gedung Auditorium Widya Mandala memasuki tahap akhir pembangunan struktur dengan dilakukannya acara topping off. Gedung Auditorium dan Function Hall seluas +/- 8.000 meter² yang terdiri dari tiga lantai akan menjadi fasilitas tambahan yang […]

Jauh-Jauh Datang dari Jepang dan Taiwan demi Olah Minyak Jelantah jadi Biodiesel

(UKWMS-18/2/2019) Sejumlah 22 orang delegasi asal negara Jepang dan Taiwan bertandang ke beberapa laboratorium dan jurusan-jurusan di Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) demi belajar kebudayaan dan pengolahan teknologi pemanfaatan limbah. Mereka adalah 12 orang mahasiswa serta satu profesor asal Shibaura Institute of Technology (SIT) Jepang, tiga mahasiswa dan satu profesor asal Osaka Institute of […]

Terima Mandat, Luluskan Guru Bersertifikasi

(UKWMS-2/3/2019) – Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) akhirnya menggelar prosesi yudisium Pendidikan Profesi Guru (PPG) dalam jabatan pertama pada Sabtu (2/3) lalu. PPG dalam jabatan merupakan salah satu program studi baru di bawah naungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UKWMS. Bertempat di Auditorium UKWMS Kampus Kalijudan, sebanyak 60 orang guru dinyatakan lulus mendapatkan […]

Olah Ronde Hingga Makan Sate Ayam

Sebanyak 20 orang mahasiswa dari negara Jepang dan Taiwan berkunjung ke Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS). Kunjungan tersebut merupakan bagian dari program Problem Based Learning (PBL) yang diadakan UKWMS setiap tahunnya. PBL merupakan kegiatan pembelajaran dengan melihat permasalahan yang ada di sekitar, untuk kemudian bersama-sama mencari solusinya. Tahun ini kembali bergabung dari Osaka Institute […]

Lantunan Musik Jazz dalam Jazz in Kampus 2019

(UKWMS-25/2/2019) Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) menjadi lokasi ke-empat perhelatan Jazz in Kampus tahun 2019 pada Rabu (20/2). Perhelatan musik jazz yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) ini dimeriahkan oleh beberapa pemusik jazz papan atas. Bertempat di Auditorium Benediktus UKWMS, acara yang dipandu oleh Indah Kurnia ini dibuka dengan penampilan tujuh lagu dari […]

FB UKWMS Gandeng OVO Majukan Pendidikan dan UMKM

[vc_row][vc_column][vc_column_text] (UKWMS 28/11/2018) Seiring berjalannya waktu, dunia bisnis berkembang amat pesat, hampir semua orang yang ingin memiliki usaha dapat dengan mudah membuka usaha melalui media digital. Bisnis mengalami transformasi yang cukup besar, bukan hanya perubahan dari bentuk offline ke online saja, melainkan hingga ke cara menganalisa apa yang memudahkan konsumen dan membuatnya nyaman dalam melakukan […]

Inspirasi dari Jepang untuk Pendidikan 4.0

[vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text] (UKWMS-23/11/2018) Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) bekerja sama dengan International IATSS Forum Alumni Association (IIFA) dan didukung oleh Association of Traffic and Safety Sciences (IATSS) Forum Suzuka Japan, sebuah institusi pembelajaran yang didirikan oleh Soichiro Honda, pendiri dari Honda Motor Co. Ltd. dan Takeo Fujisawa menyelenggarakan sebuah seminar sehari bertajuk “Managing Education […]

Gelar Karya LPPM 2018: Getok Tular Ilmu

[vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text] (UKWMS-6/9/2018) 2018 adalah tahun khusus untuk Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS), karena tahun ini adalah 25 tahun berdirinya LPPM. Kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang diselenggarakan oleh staf di lingkungan UKWMS sendiri telah berlangsung lama dan temuan-temuan yang dicapai secara bertahap dipetakan. “Hal ini dilakukan […]

UKWMS Menerima SPMI Award

(UKWMS 13/8/2018) Hari Jumat, tanggal 10 Agustus 2018 yang lalu menjadi momen yang luar biasa bagi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya (UKWMS) karena berhasil meraih penghargaan dan apresiasi penerapan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) untuk kategori universitas dari Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti). Penghargaan ini diberikan secara selektif kepada perguruan tinggi terakreditasi peringkat B […]